“Lapor Pak Bupati” Dugaan Pembangunan Talud Pekon Pangung Rejo Asal Jadi.

284
0

Pringsewu,– INFONUSANTARA.co.id– Pembangunan Proyek talud di Pekon Panggung Rejo Kecamatan Sukaharjo Pringsewu diduga di kerjakan asal jadi dan tidak sesuai dengan sepek, hal ini bisa dilihat dari digunakannya matrial batu putih.

Pekerjaan yang bersumber dari dana alokasi khusus (DAK) dengan anggaran Rp:2.958.811.000,00 dengan nomor kontrak:620/KTR/PPK/BM-DAK-02/D.03/V/2022, yang dikerjakan 120 hari kalender.

Wawan selaku pelaksana lapangan pekerjaan menyampaikan kepada awak media ,jenis kerjaan ini full base, memang untuk batu putih itu sudah terpasang tapi baru sedikit dan Uda tidak dipakai lagi .mengenai pasir kita minta kepengesup kita minta pasir sendang Menurut pengesup itu pasir sendang karna kita saling percaya .

Selain itu saat disinggung mengenai pemasangan batu tidak menggunakan bantalan pasir dan tidak ada galian pondasi untuk dudukan batu ,karna model sekarang atau model baru ,ya tidak begitu juga pak, memang begitu pak karna belum selesai , nanti kan dikasih lantai setelah itu pasangan akan dibawah,

Jadi gini aj pak silahkan ngobrol lansung sama pihak rekanan namanya pak Heru Widodo ujarnya di lokasi, Kamis 16/06/2022

Masih ditempat yang sama Heru selaku rekanan menjelaskan ,begini pak untuk batu itu diukur dari kerasnya batu bukan dari warnanya ,juga pemasangan dibayar dari satuannya misal dibutuhkan sepuluh kubik yang dikerjakan sembilan kubik kita cuma dibayar sembilan kubik saja pak.

Begitu pula sebaliknya pak kalau sepuluh kubik terus dikerjakan sebelas kubik ya kita minta tambah pembayaran yang sekubiknya, salah seorang nyeletuk minta tambah dari mana sedangkan nominal kerjaan Uda jelas.

Eronisnya masih banyak batu putih yang sudah terpasang dan kerjaan tidak memakai pondasi tanam dan bantalan pasir ,jadi begini aj pak kalau ada yang kurang pas atau kurang baik saya ganti dengan yang baik mumpung kerjaan belum banyak dan saya juga siap dibongkar daripada ahirnya bermasalah, trimakasih atas kontrol sosialnya pak ujarnya sambil menutup telpon.( Yongki).